Saat ini perkembangan bisnis, jasa dan layanan semakin kompleks serta kompetitif sehingga seluruh perusahaan dituntut untuk dapat fokus dalam menjalankan core competencies-nya serta memiliki sumber daya manusia (SDM) yang trampil, handal dan berintegritas tinggi. Pengelolaan aktifitas non-core competencies yang professional dapa tdisinergikan melalui kemitraan dengan lembaga yang handal dalam pengelolaan SDM sehingga perusahaan dapat lebih fokus dalam menjalankan core competencies-nya, membangun SDM yang memiliki daya saing yang tinggi dan berkelanjutan.
Peningkatan kemampuan dan kompetensi SDM juga menjadi hal yang pokok karena SDM merupakan salah satu pilar keberhasilan perusahaan. PT KAMAL DIENNET CORPORA menyediakan kebutuhan sumber daya manusia yang memiliki kapabilitas unggul dibidangnya dan terintegrasi dengan lembaga pelatihan yang kami miliki.
VISI:
- “Menjadi Perusahaan yang inspiratif dibidang pengelolaan sumber daya manusia”
- Membangun sumber daya manusia yang trampil,handal dan berintegritas yang memiliki daya saing tinggi dan berkelanjutan.
- Memberikan pengetahuan dan keterampilan agar sumber daya manusia tersebut dapat memiliki kompetensi yang baik sehingga dapat memberikan kontribusi yang optimal pada perusahaan.
Dalam Kesempatan kali ini Loker Kerja Baru Membagikan Informasi terbaru tentang Lowongan Kerja Terbaru PT Kamal Diennet Corpora Tahun 2016 yang membutuhkan kandidat yang dapat bekerja sama dengan perusahaan untuk di tempatkan di berbagai posisi jabatan. Berikut posisi jabatan serta persyaratan dan kualfikasinya:
Persayratan:
- Minimal SMA (dengan pengalaman kerja 3 (tiga) tahun atau sedang menyelesaikan kuliah)
- Mempunyai networking yang luas
- Komunikatif
- Berorientasi pada target
- Penempatan untuk wilayah: Jabodetabek; Jawa Barat; Jawa Tengah; Jawa Timur; Bali, Sumatera Utara, Sumatera Barat; Sumatera Selatan, Pontianak, Samarinda ; Makasar, Palu; Gorontalo; Manado, Manokwari, Sorong Terbuka kesempatan untuk berkarir sebagai pegawai tetap
Persayratannya
- Minimal D-3 Pengalaman kerja 1 (satu) tahun
- Mempunyai networking yang luas
- Komunikatif Berorientasi pada target
- Penempatan untuk wilayah: Jabodetabek; Jawa Barat; Jawa Tengah; Jawa Timur; Bali, Sumatera Utara, Sumatera Barat; Sumatera Selatan, Pontianak, Samarinda ; Makasar, Palu; Gorontalo; Manado, Manokwari, Sorong Terbuka kesempatan untuk berkarir sebagai pegawai tetap
Berkas - Berkas
- Surat Lamaran
- CV
- Pasfoto terbaru (4x6 - 3 lembar)
- FC KTP
- Ijazah Terakhir
Jika anda tertarik dan berminat dengan Lowongan Kerja Terbaru PT Kamal Diennet Corpora Tahun 2016 serta memiliki kualifikasi di atas ada pada diri anda segera daftarkan diri anda ke PT Kamal Diennet Corpora. Untuk pendaftaran anda bisa mengirimkan berkas lamaran anda mneggunakan via Pos dan via email ke alamat :
PT Kamal Diennet Corpora
Komp. Pertokoan Hexa Green HG-3,
Jl. Pahlawan Revolusi, Jakarta Timur 13620
atau
melalui e-mail : rekrutmenpbs@gmail.com
Hanya Pelamar yang dapat memenuhi persayratan dan kualifikasi di atas yang akan di panggil untuk melakukan test tahap selanjutnya
pendaftaran tutup tanggal: 10 Oktober 2016
Sumber : Lowongan Kerja