Nutrifood adalah perusahaan yang secara inovatif memproduksi berbagai produk makanan dan minuman kesehatan berkualitas internasional dengan berbagai merek yang terpercaya. Kantor pusat Nutrifood berada di Jakarta, dengan jaringan distribusi yang menjangkau lebih dari tiga puluh negara di dunia. Melalui berbagai produk dan event, Nutrifood menginspirasi dan membantu setiap individu untuk mencapai keseimbangan hidup dengan menjalankan pola hidup sehat yang menyenangkan dan memperhatikan asupan nutrisi sehingga dapat menikmati hidup sehat lebih lama.
Dalam Kesempatan kali ini Loker Kerja baru Membagikan Informasi terbaru tentang Lowngan Kerja Terbaru PT Nutrifood indonesia yang membutuhkan kandidat yang dapat bekerja sama dengan perusahaan. PT Nutrifood indonesia membuka kesempatan bagi para pencari kerja untuk di tempatkan di berbagai posisi jabatan . Berikut posisi jabatan serta persyaratan dan kualifikasi nya:
Persyaratan:
- Pria/Wanita Lulusan S1/S2
- Jurusan Teknik Elektro/Mesin, dengan IPK min. 3.25
- Memiliki jiwa kepemimpinan
- Memiliki pengalaman di bidang sejenis min. 5 tahun
Parsyaratan:
- Pria, usia maks. 27 tahun
- D3 jurusan Teknik Mesin/Teknik Elektro/Teknik Listrik Industri/Mekatronika, dengan IPK min. 3.00
- Memiliki pengalaman di bidang engineering minimal 1 tahun
- Memiliki jiwa kepemimpinan
- Bersedia bekerja dengan shift
- Bersedia ditempatkan di pabrik
Persyaratan:
- Pria/Wanita, usia maks 25 th
- Mahasiswa jurusan Teknologi Informatika/Sistem Informasi, dengan IPK min. 3.00
- Menyukai dan memahami bahasa pemograman (khususnya Ruby on Rails atau PHP)
- Memiliki kemampuan analisa yang kuat dan pemecahan masalah
- Memiliki pengalaman dalam administrasi database akan menjadi poin lebih
- Bersedia magang selama minimal 3 bulan dan ditempatkan di pabrik
Persyaratan:
- Pria/Wanita
- Mahasiswa S1 tingkat akhir jurusan Public Relation, dengan IPK min 3.00
- Bersedia magang selama 3 bulan
- Tertarik mempelajari bidang PR, mampu membangun relasi yang baik
Persyaratan:
- Pria/Wanita
- Mahasiswa S1 minimal semester 6, jurusan Teknologi Pangan / Gizi / Kesehatan Masyarakat, dengan IPK min 3.00
- Bersedia magang selama minimal 2 bulan
- Memiliki passion dalam intervensi kesehatan dan nutrisi Komunikatif, supel dan memiliki kemampuan konsultasi
- Memiliki keahlian yang baik dalam aplikasi pengolahan data excel dan spss (nilai plus)
Persyaratan:
- Pria/Wanita
- Mahasiswa S1 tingkat akhir jurusan Teknik Lingkungan, dengan IPK min 3.00
- Tertarik membuat project dalam bidang lingkungan
Persyaratan:
- Pria/Wanita
- Mahasiswa S1 minimal semester 6, jurusan Desain Komunikasi Visual, dengan IPK min. 3.00
- Kreatif dan inovatif
Persyaratan:
- Pria/Wanita
- Mahasiswa D3/S1 tingkat akhir semua jurusan, dengan IPK min 3.00
- Bersedia magang selama 3 bulan
- Tertarik dan memiliki pengalaman dalam bidang pembuatan event
Jika anda tertarik dan berminat dengan Lowongan Kerja Terbaru PT Nutrifood Indonesia serta memiliki kualifikasi di atas ada pada diri anda segera daftarkan diri anda ke PT Nutrifood. Untuk pendaftaran anda bisa melakukan Registrasi secara online dengan cara klik Apply di bawah ini
Hanya pelamar yang dapat memenuhi persyaratan dan kualifikasi di atas yang akan di panggil untuk melakukan test tahap selanjut nya
Sumber Lowongan Kerja